Suhu! Ini Nokia Jadul Tahan Banting, Awet dan Kuat Telfon Berjam-Jam

Nokia 110, Nokia Jadul Tahan Banting
Nokia 110, Nokia Jadul Tahan Banting

Nokia jadul kini dirilis ulang kembali yang dimana dapat mencuri perhatian para pengguna ponsel.

Ketiga Hp Nokia jadul tersebut yaitu Nokia 110, Nokia 105, dan Nokia 6310.

Tampilan yang disuguhkan dark ketiga Hp Nokia Jadul ini terlihat lebih fresh dalam tampilan desainnya.

Fitur yang digunakan pada ketiga Hp ini masih mengusung fitur lama namun dikolaborasikan dengan fitur fitur terbarunya Nokia tersebut.

Tentunya, dalam hadirnya firur tersebut membuat ketiga Hp Nokia tersebut sukses menarik perhatian masyarakat.

Lalu apa saja yang membuat ketiga Hp Nokia jadul tersebut dapat menarik perhatian masyarakat? Yuk simak sampai akhir.

Baca Juga: Mau Ganti Handphone?, Xiaomi 12 T Aja

1. Nokia Seri 110

Nokia ini memikiki fitur desain yang cukup modern. Di Nokia Seri 110 juga terdapat kamera belakang QVGA yang dapat mengabadikan momen penting dalam hidup anda. Untuk fitur Nokia Seri 110 ini terdapat fitur radio FM yang di mana bisa untuk medengarkan berita, lagu dan hiburan lainnya.

2. Nokia Seri 105

Selanjutnya ada Nokia seri 105, yang di mana Nokia ini tak ingin kalah saing dengan Nokia seri 110. Pada Nokia seri 105 terdapat dual SIM Card yang bisa di gunakan pengguna. Warna yang ada Nokia seri 105 terdapat 2 pilihan warna yaitu Blue dan Chorcoal. Tampilan dan desain yang di miliki Nokia Seri 105 ini cukup ramping yang di mana sangat pas ketika di genggam. Fitur yang ada pada Nokia seri 105 salah satunya dapat mengingatkan pengguna pada memori lama yakni terdapat game snake yang melegenda. Tak hanya itu baterai pada Nokia seri 105 cukup awet ketika di gunakan untuk beraktivitas.

3. Nokia 6310

Terakhir, Nokia jadul lainnya yaitu Nokia 6310. Hp Nokia 6310 mengkolaborasikan siluet ikonik dari versi original dengan fitur fitur terbaru yang modern dan ada juga beberapa fitur favorit di versi lama. Tampilan desain layar pada Nokia ini masih menggunakan layar lengkung yang besarnya 2.8 inch. Fitur lainnya juga ada Radio FM yang di mana bisa untuk medengarkan berita, lagu dan hiburan lainnya. Tak hanya itu fitur pada Nokia 6310 juga salah satunya dapat mengingatkan pengguna pada memori lama yakni terdapat game snake yang melegenda yang bisa anda mainkan sembari bersantai. Nokia ini termasuk Hp yang tahan bantin karena memiliki kerangka yang kokoh.

Nah itu adalah ketiga Hp Nokia Jadul yang tahan banting dan awet untuk telfon berjamjam.