Resep Lumpia Basah Dan Lumpia Bandung Yang Wajib Kalian Coba di Rumah,Pasti Home Made Bangett !

Resep Lumpia Basah Dan Lumpia Bandung Yang Wajib Kalian Coba di Rumah,Pasti Home Made Bangett !
Resep Lumpia Basah Dan Lumpia Bandung Yang Wajib Kalian Coba di Rumah,Pasti Home Made Bangett !

 eSatu.id,Cirebon– kali ini mimin akan bahas mengenai lumpia basah,sebetulnya mimin kemarin itu pertama kali makan yang namanya lumpia basah dan mimin cukup kaget juga ya,ternyata harganya lumayan mahal juga perporsi 10 ribu,dan saat itu mimin mau cari tahu mengenai resep lumpia basah,agar bisa di buat di rumah.

Lumpia basah Bandung di sajikan di piring dengan satu balutan besar dengan bumbu gurih yang menggugah selera. Jika tertarik mencobanya, ini dia resep lumpia basah Bandung yang patut di coba.

baca juga:Orang Cirebon Ali Wajib Bangga ! Mie Yamin Berasal Dari Cirebon Dan Cari Tahu Yuk Perbedaan Mie Ayam Dan Mie Yamin !

Yuk, langsung cek resep lumpia basah khas Bandung di bawah ini!

1. Resep Lumpia Basah Khas Bandung

Bahan-bahan
10 lembar kulit lumpia siap pakai
500 g bengkoang potong korek api
4 sdm kecap manis
100 ml air
2 sdm minyak, untuk menumis
Bumbu halus tumis bengkuang:
6 siung bawang putih
4 siung bawang merah
2 butir kemiri, sangrai
Bahan isian:
200 g taoge
4 butir telur
100 g dada ayam rebus, suwir
1 sdt Royco Kaldu Ayam
1 sdt garam
½ sdt gula pasir
¼ sdt merica putih bubuk
5 sdm minyak, untuk menumis
8 siung bawang putih
6 siung bawang merah
Bahan saus:
250 ml air
50 g gula merah
2 sdm tepung tapioka, larutkan dengan 4 sdm air
Bahan pelengkap:
75 gram saus sambal
1 batang daun bawang, iris tipis
2 sdm minyak untuk menumis

Cara membuat:
Isi: tumis bawang putih dan taoco sampai harum,Masukkan udang,Aduk sampai berubah warna,Masukkan rebung dan kacang polong, Aduk rata,Tambahkan kecap manis, kecap ikan, garam, merica bubuk, dan gula pasir. Aduk rata.Tuang air,Masak sampai matang dan meresap. Masukkan daun bawang. Aduk rata.Kulit: aduk rata bahan kulit. Buat dadar di wajan datar 16 sentimeter.

Angkat dan sisihkan.Ambil selembar kulit lumpia. Letakkan selembar daun selada. Beri isi.Lipat kanan dan kirinya. Gulung.Sajikan bersama saus sambal

  1. Cara Membuat Lumpia Basah Buncis dan Wortel
    Bahan kulit cara membuat lumpia basah
  • 250 gr tepung terigu serba guna
  • 1 sdm tepung tapioka
  • 1 butir telur
  • 3 sdm minyak goreng
  • Garam secukupnya

Bahan isian cara membuat lumpia basah :

  • Wortel di rajang tipis
  • Buncis di rajang
  • Rebung di rajang (rebungnya yang sudah di rebus berkali-kali, sampai baunya hilang)
  • Telur orak arik

Cara membuat lumpia basah :

  • Aduk rata semua bahan menggunakan whisk. Cara membuat lumpia basah ala rumahan aduk, sampai tercampur rata dan tidak bergerindil.
  • Dadar di wajan teflon tipis-tipis. Sisihkan, cara membuat lumpia basah ala rumahan langsung beri isian.
  • Bawang merah, bawang putih, di tumis. Masukkan aneka sayuran, rebung, cara membuat lumpia basah ala rumahan aduk rata sampai setengah layu.
  • Tambahkan air sedikit saja, garam, merica, saus tiram, kaldu jamur bubuk, gula sedikit, cara membuat lumpia basah ala rumahan tumis sampai matang dan air meresap.
  • Masukkan telur orak arik, angkat, di nginkan.

Itu dia 2 resep yang wajib kita di coba nih,sebagai irit irit di akhir bulan dan bisa juga ide bisnis jualan kita semua,tidak hanya sehat yang pasti home made.