Menjawab Beragam Kebutuhan Kamu: Rekomendasi Laptop Windows Terbaik 2022, Makin Kuat dan Serbaguna

LG Gram 16 (2021): lg.com

esatu.id- Laptop Windows 2022 sangat di sukai karena serbaguna dan memiliki performa yang kuat. Harganya juga sangat bervariasi dan dapat di akses oleh banyak orang.

Walaupun ada banyak alasan kuat bagi sebagian orang untuk membeli Apple MacBook, khususnya yang memiliki prosesor M1, fleksibilitas yang di tawarkan laptop Windows tidak ada padanya. Mulai dari kemampuan untuk membuka berbagai jenis aplikasi hingga fitur canggih seperti touchscreen atau bentuk faktor 2-in-1.

Jika kamu sedang mencari laptop dengan Windows untuk tujuan sekolah, pemrograman, membuat musik, atau produktivitas, daftar di bawah ini dapat menjadi pilihan yang baik. Sebagaimana di lansirkan TechRadar, ini adalah laptop Windows terbaik untuk 2022.

1. Dell XPS 15 (2020)

Laptop Windows terbaik saat ini adalah Dell XPS 15. Laptop ini dapat memenuhi berbagai kebutuhan kamu berkat performa yang kuat dan desain tipis yang indah. Harga laptop ini berkisar antara Rp28.999.000.

Baca Juga: Inilah 7 Cara Mengecek Kesehatan Laptop dengan Mudah

2. Asus Zephyrus G14

Asus Zephyrus G14 adalah laptop gaming yang bagus, tetapi harganya sekitar Rp15.849.000. Namun, laptop ini dapat di gunakan untuk berbagai tujuan.

3. HP Spectre x360 (2021)

Dengan harga mulai dari Rp19.299.000, HP Spectre x360 adalah laptop 2-in-1, tablet, dan CPU generasi ke-11.

4. Alienware Area-51m

Area-51m Alienware adalah laptop gaming terbaik saat ini. Laptop ini memiliki harga mulai dari Rp54.569.740 karena memiliki performa yang luar biasa.

5 Lenovo ThinkPad X1 Yoga Gen 6

Jika kamu membutuhkan laptop dengan layar besar dan performa yang kuat, laptop ini memiliki mesin 2-in-1. Laptop ini berharga sekitar Rp34.600.000.

6. Razer Book 13

Laptop Razer Book 13 tipis dan mudah di bawa dan memiliki ketahanan beterai 14 jam. Harganya sekitar Rp22.500.000.

7. LG Gram 16 (2021)

Laptop ini dengan layar 16 inci ringan dan mudah di bawa, dan harganya sekitar Rp33.853.000. Baterainya bertahan hingga 22 jam.

Baca Juga: Kualitas Laptop tidak Perlu di Ragukan Lagi: Rekomendasi Brand Laptop Paling Terpercaya di 2023, Kualitas Terjamin!

8. Lenove ThinkPad X1 Carbon Gen 9

Dengan desain yang tipis, ringan, dan menarik, laptop ini memiliki mesin yang kuat. Laptop ini sangat cocok untuk orang yang bekerja dalam bisnis atau pekerjaan. Laptop ini berharga sekitar Rp33.800.000.

9. Acer ConceptD 7

Acer ConceptD 7 adalah pilihan yang ideal untuk pekerja kreatif. Grafik Nvidia RTX pada laptop ini mempermudah desain 3D dan edit video. Laptop ini berharga sekitar Rp39.999.000.

10. Dell Inspiron 15 7000 2-in-1

Laptop 2-in-1 ini memiliki kamera infrared, pen, dan layar touchscreen 4K yang ideal untuk berbagai pekerjaan. Laptop ini berharga sekitar Rp13.500.000.

Ini adalah 10 laptop Windows terbaik 2022. Laptop-laptop yang di sebutkan di atas pasti memiliki kinerja yang luar biasa. Untuk memenuhi kebutuhan kamu, kamu dapat membandingkan fitur dan harga.