ESATU.ID Di pasaran ponsel Tanah Air sekarang sudah banyak HP dengan fitur NFC harganya miring. Mempunyai smartphone berfitur NFC sekarang perlu. Mengingat, smartphone ini bisa membantu di kala sulit seperti mengisi saldo eMoney saat di jalan tol.
Mengisi saldo eMoney atau tol menggunakan fitur NFC di ponsel sangat mudah. Anda hanya perlu menempelkan kartu ke bagian belakang smartphone. Lalu ikuti langkah-langkah lebih lanjut.
Infinix Hot 12 Play NFC
Smartphone ini di banderol Rp 1,5 Jutaan. Perangkat di bekali dengan layar IPS 6,82 inci, 90 Hertz, 720×1612 piksel. Di dapur pacu, smartphone di bekali chipset Unisoc T610 dan memori internal 64GB, serta RAM 4GB
Di sektor kamera, ada kamera belakang 13 MP + AI Lens. Sedangkan untuk kamera depan sudah di topang lensa 8 MP. Untuk daya tahan sudah ada baterai 6000 mAh 2. Tecno Spark 10
Tecno Spark 10
HP dengan fitur NFC Dibanderol Rp1,5 Jutaan smartphone di bekali layar IPS LCD, 90Hz 6.6 inches, 720 x 1612 pixels. Di dapur pacu, smartphone sudah di bekali chipset MediaTek Helio G37 dan memori internal 128 GB, serta RAM 8GB. Di sektor fotografi, smartphone sudah di bekali kamera belakang 50 MP + 0.08 MP. Smartphone juga sudah di bekali dengan kamera Depan: 8 MP.
Xiaomi Poco M5
Smartphone yang satu ini dibanderol Rp2 Jutaan. Ponsel sudah di bekali layar IPS LCD, 90Hz, 6.58 inches, 1080 x 2408 pixels. Dapur pacunya sudah di topang chipset MediaTek Helio G99 (6nm). Di sektor fotografi, ada kamera belakang 50 MP + 2 MP + 2 MP. Lalu ada kamera depan 5MP. Untuk daya tahan, smartphone sudah di bekali baterai berkapasitas 5.000 mAh.
Infinix Hot 30
NFC Di banderol Rp1,8 Jutaan smartphone ini sudah di topang layar IPS LCD, 90Hz, 6.78 inches, 1080 x 2460 pixels, chipset MediaTek Helio G88, dan memori internal 128GB, serta RAM 8GB. Untuk fotografi, ada kamera Belakang: 50 MP + 0.08 MP dan depan 8 MP. Ponsel ini sudah di topang OS Android 13 dan baterai 5000 mAh